Salah satu game yang dapat bermanfaat untuk kalian dengan mengajak kalian untuk selalu dapat berfikir tentunya akan menambah kecerdasan kalian yakni tentunya gam strategi. Game strategi yakni game yang cukup memerlukan kecerdasan otak sekaligus juga dapat menganalisa yang cukup matang. Hal tersebut tentu menjadikan game strategi menjadi salah satu genre game yang banyak sekali di sukai para gamers.
Kalian pun dapat bermain game online melalui LAPAK89, untuk melakukan permainan yang dapat mengasah otak kalian untuk dapat berfikir agar dapat memenangkan permainan tersebut.
Game Strategi Mengasah Otak
- Chess

Jika membicarakan game strategi, tentunya saja pasti game ini tidak boleh ditinggalkan. Chess merupakan game strategi yang tentunya sangat populer sekaligus juga legendaris. Permainan matur tentu menjadi permainan yang snagat mewakili kata strategi. Dikarenakan jika kalian ingin memenangkan permainan ini maka faktor pertama yang menentukannya adalah strategi.
Game Chess ini dicipatakan oleh AI Factory Limited. Game ini pun menjadi salah satu game catur yang sangat lengkap dengan tersedianya berbagai mode baik bagi pemula maupun profesional sekaligus.
- Plants vs Zombies 2

Plants vs Zombies 2 ini tentunya menjadi salah satu game yang cukup terbilang populer di kalangan para gamers khususnya bagi pengguna Android. Game yang mengusung tentang zombie ini diciptakan oleh Electronic Arts (EA). Untuk gameplay nya, game ini pun dapat terbilang lebih seru dengan adnaya rumah yang dapat melindungi kalian dari serangan zombie.
Dalam seri kedua ini, ada tersedianya beberapa fitur baru yang telah di hadirkan. Namun, sayangnya, game ini pun dapat digolongkan game yang cukup berat serta ada beberapa level di dalam game ini yang cukup sulit untuk dapat ditaklukkan. Sehingga kalian membutuhkan strategi khusus jika ingin memenangkannya.
- Little Commander

Game Little Commander ini merupakan game strategi yang dapat kalian mainkan di android dan sekaligus layak menjadi salah satu game strategi terbaik. Kalian pun dapat memainkan game ini dengan dalam kondisi offline. Game ini memang terlihat mirip dengan game Command and Conquer. Tetapi, elemen strategi dari bagian sisi visual ini menjadi salah atu keunggulan game satu ini.
Game ini dikembangkan oleh Cat Studio HK ini memiliki karakter yang ditampilkan lebih cukup variative. Tetapi terkadang game ini terasa berat dan kemudian adanya ketimpangan tingkat kesulitan dari level tertentu.
- Kingdom Rush Origins

Salah satu game strategi yang dapat terbilang cukup menarik yakni Kingdom Rush Origins yang berjenis tower defense. Sehingga kalian wajib membangun sekaligus Menyusun tower – tower. Tetapi tidak perlu khawatir, dikarenakan tower – tower tersebut telah dilengkapi adanya senjata sehingga tidak dapat ditembus oleh musuh kalian. Jika kalian ingin memenangkan game ini pun, kalian tentu harus memikirkan strategi sekaligus membuat tower – tower kalian menjadi tower yang cukup kuat.
Namun, pada level tertentu kemampuan musuhnya terkadang tidak masuk akal dan munculkan ada beberapa bug. Namun dengan adanya variasi serangan musuh ini menuntut kalian untuk dapat berfikir dan mencari solusinya.